Senin, 14 Agustus 2017 17:47:00
HUT RI Ke-72, Pemkab Solsel Gelar Berbagai Lomba Antar Instansi Pemerintah
Oleh: Redaksi
Senin, 14 Agustus 2017 17:47:00
SOLSEL(POROSRIAU.COM) -- Dalam rangka memeriahkan HUT RI ke 72, Pemerintah Daerah Kabupaten Solok Selatan (Solsel), Sumatera Barat (Sumbar) menggelar beberapa perlombaan antar instansi pemerintah. Diantaranya lomba Bulutangkis.
Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Solok Selatan H. Yuian Efi, membuka secara resmi lomba bulutangkis antar instansi pemerintahan di Kabupaten Solok Selatan, Senin, 15 Agustus 2017 bertempat di Hall Padang Aro.
Menariknya, Sekda yang berpasangan dengan Kasubag Barang dan Jasa langsung ikut dalam laga pembuka melawan tim dari Polres Solok Selatan yang dimainkan oleh Kabag Ops Polres Solsel Kompol Benu Alam berpasangan dengan Kasat Intel AKP Zamzami.
Pertarungan sengit antara keduanya akhirnya dimenangkan oleh Tim Polres Solsel dengan keunggulan 2-1 pada akhir laga.(*/humas)
Editor: Chaviz
Ribuan Jemaah Meranti Ikuti Wirid Bulanan
8 tahun laluPemerintah Daerah Kabupaten Kepulauan Meranti terus berupaya menjalin kedekatan dengan masyarakat, berbagai carapun dilakukan, salah satunya dengan menggelar kegiatan Wirid bulanan Pemkab. Meranti dengan mengundang Ustadz dari ibu kota, yang dipusatkan di
Ini Jawaban Kepala Daerah Terhadap Pandangan Umum Fraksi LKPJ Kepala Daerah Tahun 2017
7 tahun laluMERANTI(POROSRIAU.COM) - Wakil Bupati Kepulaian Meranti H. Said Hasyim menyampaikan Jawaban Kepala Daerah Terhadap Pandangan Umum Fraksi Fraksi Tentang Penyampaian LKPJ Kepala Daerah Tahun 2017, pa
Paparkan Keberhasilan di Paripurna DPRD Sempena Hari Jadi Meranti Ke-X, Bupati Mendapat Apresiasi Sejumlah Tokoh.
6 tahun laluMERANTI(POROSRIAU.COM) - Bupati Kepulauan Meranti Drs. H. Irwan M.Si didampingi Wakil Bupati H. Said Hasyim, mengikuti Rapat Paripurna DPRD, Sempena Hari Jadi Meranti Ke-X yang jatuh pada Tan
Milad ke 71, Dinas Pekerjaan Umum Bengkalis Gelar Turnamen Futsal
8 tahun laluSelama tiga hari 33 tim futsal dari instansi di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bengkalis akan berlaga dalam turnamen futsal yang ditaja oleh Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kabupaten Bengkalis.
HUT Bhakti Adhyaksa Ke-57, Kejari Rohul Ajak Masyarakat Aktif Dalam Penegakan Hukum
7 tahun laluKepala Kejaksaan Negeri Rokan Hulu Freddy Daniel Simanjuntak, SH. M.Hum mengajak seluruh elemen masyarakat di Negeri Suluk Berpusaka dan Hijau untuk ikut dalam proses pembangunan dan penegakan hukum.‎